Didirikan pada tanggal 07 Maret 2009, PT Indah Srie Laksmiatty merupakan Agen Resmi Pertamina LPG (Liquified Petroleum Gas) untuk wilayah Ciamis - Banjar. Sebelumnya, PT Indah Srie Laksmiatty melayani pemasaran untuk wilayah Tasikmalaya dan pada tanggal 05 Agustus 2011, PT Indah Srie Laksmiatty dengan PT Sinar Kuda Sagara Jaya melakukan kesepakatan pertukaran wilayah izin operasi pemasaran guna untuk memaksimalkan tata niaga LPG 3kg sehubungan mengacu kepada surat keputusan SAM LPG & Gas Product Marketing Cirebon.
Visi
Menjadi perusahaan yang andal dan terpercaya bagi seluruh mitra usaha
Misi
Memberikan dukungan dan kontribusi bagi terciptanya pelayanan prima dalam penyaluran LPG
Senantiasa terdepan dalam solusi keamanan dan kenyamanan serta keselamatan kerja